Apa yang dimaksud dengan kalimat eklamasi?

Kalimat eklamasi

Kalimat eklamasi merupakan salah satu jenis-jenis kalimat yang berisi rasa kagum atas suatu hal atau ungkapan atas apa yang dialami. Adapun ciri khas dari kalimat ini adalah:

  1. Susunan kalimatnya adalah P-S (Predikat-Subjek).
  2. Predikat pada kalimat ini menggunakan jenis-jenis kata sifat.
  3. Terdapat imbuhan akhiran -nya pada predikat.
  4. Terdapat kata alangkah dan bukan main di awal kalimat.
  5. Terdapat contoh penggunaan tanda seru (!) di akhir kalimat.