Yuk, Berkenalan dengan Binatang-Binatang Marsupial

http://sains.me/sainsme/wp-content/uploads/2016/04/kanguru-marsupial-768x406.jpg

Ada yang tahu apa itu binatang marsupial? Mereka ini adalah jenis binatang yang memiliki kantung yang membedakannya dari binatang lain.

Marsupial diambil dari kata marsupium, yang artinya adalah kantung. Semua marsupial adalah mamalia, itu artinya mereka berkembang biak dengan melahirkan, dan termasuk binatang menyusui. kanguru bukanlah satu-satunya binatang berkantung. Binatang yang masuk dalam kategori marsupial ini di antaranya adalah kanguru, koala, possum, wallaby, tasmanian devil, dan beberapa binatang lain yang memang jarang dijumpai.

Binatang marsupial memiliki masa kehamilan yang sangat singkat, tak lebih dari lima minggu saja. Sehingga saat dilahirkan, keadaannya si bayi marsupial masih sangat lemah. Sehingga mereka akan lebih aman jika berada di dalam kantung ibu mereka selama beberapa minggu. Sehingga bisa mendapatkan kehangatan dan perlindungan dari predator. Juga lebih mudah untuk menjangkau puting susu ibunya. Dan lebih dari setengah populasi binatang marsupial ini ada di benua Australia. Dan hanya beberapa saja yang ada di Amerika selatan dan Papua.

Sumber:
sains.me

Mengapa disebut marsupial? Istilah marsupial diambil dari kata marsupium, yang artinya adalah kantung. Semua marsupial adalah mamalia, itu artinya mereka berkembang biak dengan melahirkan, dan termasuk binatang menyusui.

Jika ditanya tentang binatang berkantung, kalian pasti langsung terpikir binatang kanguru kan? Padahal pada kenyataannya kanguru bukanlah satu-satunya binatang berkantung. Binatang yang masuk dalam kategori marsupial ini di antaranya adalah kanguru, koala, possum, wallaby, tasmanian devil, dan beberapa binatang lain yang memang jarang dijumpai.

Mengapa harus memiliki kantung?

Binatang marsupial memiliki masa kehamilan yang sangat singkat, tak lebih dari lima minggu saja.

Sehingga saat dilahirkan, keadaannya si bayi marsupial masih sangat lemah. Sehingga mereka akan lebih aman jika berada di dalam kantung ibu mereka selama beberapa minggu. Sehingga bisa mendapatkan kehangatan dan perlindungan dari predator. Juga lebih mudah untuk menjangkau puting susu ibunya.

Faktanya, lebih dari setengah populasi binatang marsupial ini ada di benua Australia. Dan hanya beberapa saja yang ada di Amerika selatan dan Papua.

Sumber:
sains.me