Hanya kemasan dengan kode tertentu yang aman digunakan dalam microwave sehingga untuk jangka panjang tidak memicu terjadinya penyakit kanker. Kira kira bahan apasajasih yang aman?
Piring aman untuk dimasukkan ke microwave, namun harus membaca bagian belakang piring. Banyak piring dan wadah yang mempunyai label “Microwave Safe” atau “Tidak untuk penggunaan di Microwave”.