Teknik Lukisan Batik

Lukisan batik tekniknya hampir mirip dengan tata cara membatik,yaitu dengna menutupi permukaan kain dengan lilin atau malam batik.Kain yang tertutup lilin inilah yang membentuk titik garis bidang ataupun ruang sebelum jadi sebuah gambar dan hasil akhirnya dicelup ke larutan perwarna.

Batik merupakan seni melukis diatas kain menggunakan kain canting. Kami membahas bagaimana cara membuat batik, motif-motif batik, daerah asal batik, dan masih banyak lagi.