Siapa saja tokoh abstraksionisme di Indonesia?

Seni rupa memiliki beranekaragam aliran, salah satunya adalah abstrak. Lalu, siapa pelukis abstrak di Indonesia yang dikenal saat ini?

Tokoh pelukis abstrak Indonesia

1. Affandi
Terkenal bukan hanya di Indonesia tetapi sampai Internasional dan telah memiliki 2000 karya dengan gaya ekspresionis dan romantisme.

2. Fadjar Sidik
Melukis abstrak dengan memadukan dengan dinamika ruang. membentuk kota atau bulat yang membuat hasil lukisannya terkesan elegan.

3. Nashar
Melukis abstrak dengan tidak menggunakan teknik, konsep dan objek, melainkan dengan keinginan jiwa yang keluar dalam dirinya.

4. Abas Alibasyah
Selain pelukis terkenal, sosok abas dikenal sebagai pemikir,pejuang dan organisatoris.

5. Achmad Sadali
Menuangkan karyanya dengan aksentuasi pada warna emas dalam lukisan abstrak. Lukisan karyanya membuatnya menjadi 3 orang terbaik dalam pameran besar lukisan di TMII.