Meme : Soal hati

Ngomongin soal hati sama perasaan emang sensitif. Padahal keduanya nggak ada hubungannya sama sekali. Pasalnya hati merupakan kelenjar terbesar dalam tubuh manusia yang berfungsi sebagai alat ekskresi, sementara perasaan sendiri merupakan rasa terhadap sesuatu.

Salah kaprahnya lagi, banyak yang mengartikan heart dalam Bahasa Inggris sebagai hati padahal artinya jantung. Sejak saat itulah banyak ungkapan atau orang yang menganggap hati identik dengan perasaan.

Misalnya lagi sakit hati, patah hati atau ungkapan seseorang yang nggak punya hati seperti saat kamu diputusin pas lagi sayang-sayangnya. Intinya sih sama, perasaanmu lagi sakit. Ya nggak?

image

image

Jadi kalau makna hati bikin kurus yaaa huhuhu
image