Kenali perbedaan vaksinasi dan imunisasi


Mungkin banyak dari Anda yang masih belum begitu paham apa bedanya vaksinasi dan imunisasi, sehingga sering kali keduanya disamakan. Padahal ternyata, imunisasi dan vaksinasi itu berbeda. Apa perbedaannya?

Vaksin adalah cara yang paling umum untuk mencegah seseorang terinfeksi oleh penyakit tertentu. Vaksin biasanya dibuat dari bentuk bakteri yang tidak aktif (tidak infektif). Sebagai contoh: vaksin cacar kecil akan memiliki sel bakteri mati dari penyakit itu sendiri. Vaksinasi biasanya diberikan dalam bentuk tetes (polio) atau melalui suntikan.

Imunisasi adalah proses yang terjadi setelah vaksinasi dibuat atau membuat seseorang kebal terhadap serangan tertentu dalam tubuh. Patogen dalam tubuh menyebabkan antibody, dimana ia adalah sel yang bertanggung jawab untuk memerangi bakteri yang bersifat asing atau bukan yang akhirnya menyebabkan kerusakan pada sistem.

Vaskinasi dan imunisasi bekerja sama untuk menjaga kesehatan tubuh dan sistem internal bekerja dengan baik. Saat vaksin tersebut mengenalkan bakteri, tubuh bekerja untuk mengembangun dan memberi kekebalan pada bkateru yang menyebabkannya menolak saat bakteri memasuki tubuh di masa depan.