Jika 4 adalah setengah dari sembilan dan 2 adalah setengah dari lima, maka berapa setengah dari tujuh?

Jika 4 adalah setengah dari sembilan dan 2 adalah setengah dari lima, maka berapa setengah dari tujuh?

Setengah dari tujuh adalah 2,5

Anda mungkin akan berfikir bahwa angka dikurang satu lalu dibagi dua, tapi bukan itu. Lalu bagaimana cara menghitungnya?
Sederhana sekali, silahkan hitung berapa jumlah abjad dari sembilan dan berapa jumlah abjad dari lima? Mereka adalah 8 dan 4, setengah dari mereka adalah 4 dan 2. Kemudian setengah dari tujuh sudah pasti 2,5.