Gaya Seni Rupa Deformatif : Surialisme

Surialisme yaitu aliran seni rupa kebanyakan menyerupai bentuk-bentuk yang sering di dalam mimpi,pelukis berusaha mengabaikan bentuk-bentuk secara keseluruhan kemudian mengolah sedemikian rupa bagian tertentu dari obyek untuk menghasilkan kesan tertentu tanpa harus mengerti bentuk aslinya.

Surealisme merupakan aliran seni lukis yang penggambarannya menyerupai bentuk-bentuk yang sering terjadi di dalam mimpi. Pelukis yang beraliran ini antara lain Salvador Dali.