Benarkah pria cenderung harus terus mengalah dari wanita?

ladies first

Dalam bersosialisasi dengan orang lain, kamu tidak bisa menghindari adanya konflik internal atau eksternal dalam suatu hubungan. Hal ini bukanlah sesuatu yang diinginkan oleh orang-orang, tapi tentunya dapat dihindari. Namun, terkadang untuk menghindarinya bukanlah hal yang mudah, mengingat kuatnya ego dan gengsi masing-masing untuk sekedar mengalah.

In real life, untuk sebagian wanita mungkin pernah ada di situasi dimana kalian di prioritaskan oleh seorang pria dan untuk para pria juga pasti pernah kan mengalah/ memprioritaskan seorang wanita? seperti contohnya ketika adanya perdebatan, sebagian pria cenderung lebih cepat sadar dan meredam emosi ketika melihat lawan bicaranya adalah seorang wanita.

Nah menurut Youdics, benarkah pria cenderung harus terus mengalah dari wanita?

2 Likes