Bagaimana persebaran alat musik gambus di Pulau Sumatera?

Fungsi Alat Musik Tradisional Gambus
Gambus merupakan instrumen musik tradisional suku melayu yang tersebar di pulau Sumatera dan semenanjung Malaysia.

ambus merupakan instrumen musik tradisional suku melayu yang tersebar di pulau Sumatera dan semenanjung Malaysia. Gambus sering dikaitkan dengan kebudayaan Islam. Sebenarnya gambus berasal dari peradaban Timur-Tengah yang digunakan dalam taqsim, tahmila, bashraf dan doulab. Persebaran gambus di pulau Sumatera sudah diduga terjadi pada masa pendudukan Portugis di Malaka, karena pada saat itu pusat aktivitas perdagangan Timur-Tengah yang sekaligus membawa ajaran Islam dipindahkan ke pulau Sumatera. Dalam tradisi musik suku Melayu, gambus digunakan dalam pertunjukan musik zapin dan ghazal.