Bagaimana pelestarian dari tari lenggang?

Salah satu tari tradisional dari Surabaya Jawa Timur yaitu tari Lenggang. Bagaimana masyarakat melestarikan tari lenggang?

Dalam perkembangannya, Tari Lenggang ini masih tetap terjaga eksistensinya, karena merupakan tarian kreasi sehingga dapat dimodifikasi dengan beberapa variasi namun tidak meninggalkan intinya. Dalam perkembangannya Tari Lenggang ini masih terus dilestarikan dengan dipelajari dan ditampilkan dalam acara penyambutan tamu besar, festival budaya dan lain – lain, sebagai wujud usaha pelestarian dan memperkenalkan kepada masyarakat luas akan kesenian dan budaya dari Surabaya