Bagaimana menata taman dengan menggunakan tanaman Ketapang Kencana ( Terminalia Mantaly)?

Ketapang kencana ( Terminalia mantaly) adalah sejenis tumbuhan peneduh berwujud pohon. Tajuknya yang mendatar dan berlapis-lapis, sangat bagus ditanam ditaman sebagai peneduh juga penghias taman rumah dan taman kota.

Ketepeng kencanamemang mempunyai bentuk pohon yang unik, sehingga sangat cocok digunakan untuk tanaman hias sekaligus sebagai tanaman peneduh.

Tanaman ini lebih cocok digunakan untuk landscape yang luas,misalnya perkantoran atau perumahan. Untuk taman rumah, sebaiknya ditanam di depan pagar. Kecuali anda mempunyai taman yang luas.