Bagaimana Memanfaatkan Pengguna Internet di Indonesia Untuk Kemajuan di Sektor Pendidikan, Sosial dan Ekonomi?

Berapakah jumlah pengguna Internet di Indonesia? menurut lmbaga riset e-Marketer pada tahun 2014, Indonesia menduduki peringkat 6 Dunia dengan jumlah pengguna Internet terbanyak.

Dari Survei yang dilakukan oleh Asosiasi Penyelenggara Jaringan Internet Indonesia (APJII) mengungkap bahwa lebih dari setengah penduduk Indonesia kini telah terhubung ke internet.

Survei yang dilakukan sepanjang 2016 itu menemukan bahwa 132,7 juta orang Indonesia telah terhubung ke internet. Adapun total penduduk Indonesia sendiri sebanyak 256,2 juta orang.

Dari data diatas, dengan total pengguna internet yang sangat banyak, apa yang dapat dilakukan oleh netizen Indonesia untuk melakukan pertumbuhan di bidang Pendidikan, Sosial dan Ekonomi?. Silahkan memberikan komentar anda.