Bagaimana melakukan Meditasi Zen ?


Ada istilah yang disebut dengan mindfulness. Hal tersebut merupakan manfaat meditasi Zen. Meditasi ini berasal dari Mahayana Buddism dengan tujuan mendapatkan pencerahan melalui intuisi, lewat meditasi. Bagaimana melakukan Meditasi Zen ?

Buat bentuk oval dengan kedua ibu jari tangan saling menyentuh:

  • Ketika latihan pernapasan, Anda menutup mulut Anda, hanya bernapas melalui hidung.
  • Anda bisa melakukan aba-aba seperti; hirup udara, tahan (sambil menghitung 1 sampai 3), lalu embuskan.
  • Fokus pada hitungan dan pernapasan. Kuncinya adalah jangan melawan pikiran Anda, biarkan ‘pikiran liar’ itu pergi tanpa diduga.
  • Ketika Anda mendapati diri Anda kembali memikirkan sesuatu, cobalah untuk kembali berkonsentrasi.
  • Ketika Anda berhasil mengelola pikiran, tidak mengembara ke mana-mana, Anda akan terhindar dari perilaku ‘yang tidak sadar ketika melakukan sesuatu’, serta praduga yang belum tentu benar