Bagaimana Gejala-gejala Tumor?

image

Selain menanyakan riwayat penyakit, gejala, dan memeriksa kondisi fisik, dokter akan menyertakan beberapa jenis pemeriksaan untuk memastikan diagnosis pasien. Bagaimana Gejala-gejala Tumor?

Tanda-tanda dan gejala yang ditimbulkan oleh penyakit ini sangatlah bervariasi, tergantung pada ukuran, lokasi, dan tingkat pertumbuhan dari sel tumor. Namun, bila Anda mengidap penyakit tumor otak, umumnya Anda akan mengalami tanda-tanda seperti berikut ini:

  • Sering mengalami sakit kepala dan semakin lama semakin parah
  • Pola sakit kepala sering mengalami perubahan
  • Mual dan muntah tanpa sebab
  • Masalah penglihatan, seperti penglihatan kabur, ganda, atau bahkan hilang
  • Masalah pada pendengaran
  • Bagian tubuh tertentu mengalami mati rasa dan tidak dapat digerakkan
  • Sulit mengatur keseimbangan
  • Sulit berbicara
  • Kepribadian dan perilaku mengalami perubahan
  • Kejang