Apa yang dimaksud dengan Teori String (Teori Segalanya)?

Teori String menyatakan bahwa kita hidup di Alam Semesta dengan setidaknya 10 dimensi.

“Ide tentang 10 dimensi terdengar cukup merarik, tetapi masalah sesungguhnya adalah jika kamu lupa dimana kamu parkir mobilmu.” -Stephen Hawking

Banyak hal yang memang dibutuhkan dalam teori medan kuantum untuk dapat dijalankan bersama dengan “teori segalanya.” Yha memang seperti itu keadaannya, karena standar model teori medan kuantum tidak dapat disatukan dengan teori relativitas umum einstein, permasalahannya adalah partikel interaksi yang bila dikalkulasikan mendapat angka infinity (tak terhingga). Tapi, ada juga sedikit masalah tentang sifat teori string, seperti di antaranya adalah standar model dari kuantum fisika yang lebih rumit dipahami karena diketahui berasal dari string (senar) yang terus berfrekuensi.

Intinya, semua tentang ruang dan waktu sangatlah rumit dan kompleks. Suatu saat nanti, kita akan menemukan pemecahan masalahnya dan membentuk hukum baru.

Sumber: