Apa yang dimaksud dengan Shooter bias?

image

Shooter bias adalah bentuk bias rasial implisit yang mengacu pada kecenderungan di antara polisi untuk menembak warga sipil kulit hitam daripada warga sipil kulit putih, bahkan saat mereka tidak bersenjata.

Apa yang dimaksud dengan Shooter bias?

Shooting bias atau Shotter bias adalah kesalahan yang dilakukan oleh polisi dalam melakukan penembakan. Kesalahan ini diakibatkan karena beberapa faktor, seperti etnisitas, lokasi, pendapatan lingkungan dan apakah orang tersebut membawa senjataserta emosi yang ditunjukkan oleh korban.

Istilah ini muncul karena banyaknya kasus penembakan polisi kepada warga kulit hitam dibandingkan dengan warga kulit putih. Polisi lebih mudah melepaskan tembakan kepada warga kulit hitam, bahkan walaupun warga kulit hitam tersebut tidak membawa senjata.