Apa yang dimaksud dengan Onomatopoeia?

Onomatopoeia

Onomatopoeia adalah kata-kata yang meniru bunyi yang sebenarnya seperti gedebuk, klontang, kwek dan meong. Onomatopoeia kebanyakan adalah kata-kata yang diciptakan. Upaya pertama bahasa lisan kemungkinan besar onomatopoeik dan kata-kata seperti itu terus ditemukan. Tidak sedikit pula di antaranya ( misalnya, zap) mulai digunakan dalam komik dan kartun.

Sumber

Watson, James dan Anne Hill. 2012. Dictionary of Media and Communication Studies . New York: Bloomsbury Academic.