Apa yang dimaksud dengan Model sikap dari Milton Rosenberg?

Sikap konsumen terhadap suatu produk dapat bervariasi bergantung pada apa yang menjadi orientasi.

Apa yang dimaksud dengan Model sikap dari Milton Rosenberg ?

Model sikap Rosenberg dikembangkan oleh Milton Rosenberg berdasarkan teori konsistensi kognitif, dia mengatakan bahwa sikap terhadap suatu obyek merupakan fungsi tingkat instrumentalitas obyek untuk memperoleh beranekaragam nilai. Bobotnya tergantung tingkat kepentingan nilai-nilai tersebut secara relative terhadap kita.

image

dimana,
Ao = sikap terhadap obyek
Ij = tingkat kepentingan nilai j
Vj = instrumentalitas obyek dalam memperoleh nilai j