Apa saja rekomendasi face oil dengan aroma therapy yang menenangkan?

beauty-solution-

Memanjakan tubuh dengan berkunjung ke spa terdekat bisa jadi cara untuk memberi relaksasi pada tubuh. Melalui treatment memanjakan diri tersebut, tubuh tidak hanya dimanjakan dengan perawatan yang dapat melemaskan otot-otot yang tegang. Aroma terapi yang menjadi pelengkap treatment pun turut menenangkan.

image

  1. VOTARY, Super Seed Facial Oil: Mengandung aroma rose dan apricot yang bisa digunakan sebagai skincare dan oil face massage sebelum masker.

  2. Absolis Patyka Huile Absolute Face & Body Oil: Perpaduan aroma sandalwood dan sunflowers sangat kuat di face oil ini. Menghirup aromanya dari kemasan botol saja, mampu memberi relaksasi pada pikiran.

  3. Kiehl’s, Daily Reviving Concentrate: Gemar menggunakan aroma therapy dengan sentuhan aroma ginseng khas Korea? face oil Kiehl’s ini mampu melengkapi kebutuhan skincare harianmu.

  4. LA MER The Renewal Oil: Campuran minyak dan air yang menjadi komposisi bahan utamanya, membuat face oil ini memiliki banyak manfaat di kulit wajah. Baik digunakan untuk kulit jenis kering, sensitif, dan untuk menyamarkan wrinkle.

  5. The Body Shop, Oils of Life - Intensely Revitalising: Saat penutup kemasan dibuka, black cumin seed oil, rosehip seed oil and camellia seed oil adalah 3 aroma yang akan melekat kuat di indra penciuman. Tuangkan 2/3 tetes face oil di telapak tangan dan aplikasikan di wajah dengan sentuhan pijatan lembut.

Sumber: