Apa saja penyebab terjadinya Gigi Hipersensitif?

Hipersensitivitas bisa saja muncul pada bagian gigi Anda dan biasanya hal ini akan ditandai dengan ngilu pada gigi. Kondisi yang bisa disebut juga dengan istilah hipersensitivitas dentin ini juga bisa dialami oleh para orang tua secara alamiah dikarenakan memang resesi gingiva atau penurunan gusi. Tentu kondisi gusi yang demikian juga terdukung oleh adanya faktor pertambahan usia.

Gigi hipersensitif dapat disebabkan oleh, yaitu:

  • Sering makan dan minum yang dingin, manis dan asam.
  • Prosedur dental bleaching alias pemutihan gigi.
  • Penumpukan karang gigi yang kemudian menjadi pemicu penurunan gusi.
  • Penambahan usia atau faktor bertambah tua.

sumber: https://halosehat.com/penyakit/penyakit-gigi-dan-mulut/jenis-jenis-penyakit-gigi-dan-mulut