Apa saja Manfaat dan Khasiat Ikan Selar Bulat untuk Kesehatan ?

Ikan Selar Bulat adalah jenis ikan selar yang memiliki banyak sekali manfaat untuk kesehatan. Sebagai salah satu varian ikan Selar, Selar Bulat ini punya ciri khas di tubuhnya yang memang tampak lebih membulat gempal, dibanding Selar lainnya. Untuk warnanya sama saja abu-abu keperakan dengan cerat kehitaman. Ekornya pun warna kuning.

Berikut manfaat dan khasiat ikan selar bulat untuk kesehatan:

  1. Manfaat Ikan Selar Bulat Bisa Menambah Angka Harapan Hidup
  2. Mengandung Asam Lemak Omega 3 dan Omega 6
  3. Dapat Menguatkan Sistem Pertahanan Tubuh
  4. Mengandung Vitamin D untuk Kulit dan Tulang
  5. Manfaat Ikan Selar Bulat Bisa Mengatasi Edema
  6. Untuk Menambah Massa Otot
  7. Merangsang Pertumbuhan Membran Sel Baru dengan Lebih Cepat
  8. Meningkatkan Kesuburan Pria dan Wanita
  9. Mengurangi Resiko Terkena Tumor Ganas
  10. Mengobati Mual
  11. Anti Inflamasi
  12. Kurangi Sakit Kepala
  13. Lancarkan Pencernaan
  14. Makanan Alternatif Diet
  15. Mencegah Radang Paru-Paru

Sumber:
https://www.khasiat.co.id/ikan/selar-bulat.html