Apa saja Manfaat dan Khasiat Ikan Mackerel ?

Ikan Mackerel adalah julukan untuk sekelompok ikan anggota family Scombridae. Ikan ini meliputi Tenggiri dan Kembung juga. Biasa dijadikan ikan konsumsi oleh manusia. Mackerel kaya dengan vitamin dan mineral. Sehingga baik untuk memenuhi nutrisi harian. Ikan ini aman untuk dikonsumsi segala usia. Dan amat baik sebagai menu diet.

Manfaat dan khasiat dari ikan macjerel adalah sebagai berikut:

  1. Menurunkan Kolesterol Tinggi
  2. Mengandung Fosfor
  3. Mengandung Omega 3
  4. Menambah Stamina
  5. Mengobati Bengkak di Kaki
  6. Menjaga Kelembapan dan Mempercantik Kulit
  7. Mencegah Penyakit Kanker Paru-paru
  8. Membantu Mempercepat Pembekuan Darah
  9. Menyehatkan Gigi
  10. Mencegah Munculnya Plak pada Arteri
  11. Mencegah Osteoporosis
  12. Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh
  13. Meningkatkan Kerentanan Terhadap Infeksi
  14. Mampu Mempercepat Proses Penyembuhan Luka dan Mencegah Infeksi
  15. Meningkatkan Kecerdasan Otak
  16. Mencegah Penyakit Alzheimer
  17. Mencegah Radang Sendi
  18. Menyeimbangkan Tingkat Keasaman Darah
  19. Mengatasi Sakit Wasir
  20. Mengobati Flu

Sumber: