Apa Saja Macam-Macam Depresi Menurut Penyebabnya?

macam-macam depresi

Depresi berdasarkan penyebab, parah atau tidaknya serta faktor lainnya bisa dibedakan ke dalam beberapa kategori. Mengetahui jenis atau tipe depresi yang diderita bisa membantu menentukan pengobatan seperti apa yang kiranya tepat.

Depresi dibagi menjadi beberapa kategori di bawah ini:

  1. Depresi post natal; Melahirkan ternyata bisa menjadi salah satu faktor yang menyebabkan seorang wanita menjadi depresi. Tidak semua wanita yang pernah melewati proses kehamilan dan melahirkan mengalami depresi.

  2. Gangguan bipolar; Orang mengalami gangguan adalah orang mengalami kondisi dimana ia memiliki keinginan berlebihan untuk melakukan berbagai hal negative seperti seks bebas atau melakukan perjudian.

  3. Seasonal affective disorder atau SAD; merupakan suatu kondisi depresi dimana perubahan musim menjadi faktor utama penyebabnya.