Siapa pencipta tari caping ngacak?

Salah satu tari tradisional dari Jawa timur khususnya Lamongan yaitu tari caping ngacak.Siapa pencipta tari ini?

Tari Caping Ngancak ini awalnya diciptakan oleh Tri Kristiani dan Ninin dalam rangka mengikuti festival budaya yang digelar di Jawa Timur untuk mewakili kabupaten Lamongan. Tarian ini kemudian mendapat sambutan baik dengan memenangkan berbagai penghargaan dalam festival budaya dan mulai dikenal oleh masyarakat luas.