Seperti apa dan bagaimana ciri - ciri burung hantu jenis ras Ninox connivens (Punggok Gonggong)?

image
Seperti apa dan bagaimana ciri - ciri burung hantu jenis ras Ninox connivens (Punggok Gonggong)?

Punggok Gonggong berukuran 35-45 cm. Daerah sebarannya meliputi Indonesia (Papua bagian barat daya, Pulau Halmahera, Obi, Bisa, Mandioli, Bacan, dan Kasurata), Australia, dan Papua Nugini. Dalam bahasa Inggris disebut Barking Owl, Barking Boobook. Status konservasi Least Concern (Berisiko Rendah) IUCN Redlist dan CITES Appendix II.

sumber: