Peribahasa berikut ini akan menjelaskan tentang hal yang sudah menjadi milik orang lain :
“Sebingkah tanah terbalik, sebatang pohon rebah.”
Artinya suatu hal dimana dulu menjadi punya kita, tetapi sekarang sudah menjadi hak dan miliki orang lain.
Bagaimana menurut Anda?
source :
https://id.wikiquote.org/wiki/Sebingkah_tanah_terbalik,_sebatang_pohon_rebah