Pepatah : Orang Jahat

PAFF

Pepatah berikut ini menjelaskan tentang orang yang jahat :

“Arang itu jikalau dibasuh dengan air mawar sekalipun tidak akan putih.”

Artinya, seseorang yang memilki watak atau kelakuan jahat dan buruk, maka ia sulit untuk dinasehati. Sebaik apapun nasehat yang diberikan kepada orang tersebut, sifat buruk yang dimilikinya tetap selalu melekat ke dalam dirinya. Sulit untuk dihapuskan serta diperbaiki.

source :
https://id.wikiquote.org/wiki/Arang_itu_jikalau_dibasuh_dengan_air_mawar_sekalipun_tidak_akan_putih

Semua hal jika sudah mendarah daging akan sulit untuk dihapus, entah itu baik atau buruk. yang terpenting adalah bagaimana kita bisa membiasakan diri dengan hal baik hingga mendarah daging.