Penyebab Bibir Berlendir

Bibir berlendir merupakan salah satu dari beberapa kelainan yang dialami oleh bibir.

Adanya lendir yang keluar dari bibir disebabkan oleh bekas luka terbuka berwarna putih yang tidak nyeri (cangker) dan timbul di dalam mulut atau di bibir dalam waktu 1-13 minggu setelah penderita menjalani oral sex (hubungan seksual melalui mulut), bisa merupakan stadium awal dari sifilis.

Luka ini biasanya akan menghilang dengan sendirinya setelah beberapa minggu walau tanpa diobati dan biasanya akan muncul kembali setelah 1-4 bulan kemudian, suatu bercak putih (bercak berlendir, suatu pertanda lanjut dari sifilis yang tidak diobati) juga bisa terbentuk di bibir atau di dalam mulut. Luka (cangker) maupun bercak berlendir sangat menular, bahkan bisa ditularkan melalui ciuman.

Dasar mulut merupakan tempat dimana sering ditemukannya kanker, terutama pada peminum alkohol dan perokok usia pertengahan dan usia lanjut. Kista ini seringkali harus diangkat melalui pembedahan karena mengganggu penderita.

Penyakit kelainan pada bibir, mulut dan lidah lainnya adalah :

  • Dasar mulut
  • Lepuhan besar
  • Infeksi
  • Fibroma
  • Kutil
  • Sialometaplasia nekrotisasi
  • Tumor
  • Sariawan

http://www.jurnalkedokterangigi.com/post/read/1715/penyebab-bibir-berlendir.html