Pemberian Makan pada Anak Burung Lovebird

ternak lovebird

Bagaimana cara memberikan makan pada anak burung lovebird?

Setelah makanan jadi dan siap, anda bisa menyimpan sisanya untuk kebutuhan dikemudian hari. Namun, perlu diingat, dalam menyimpan makanan burung yang telah anda buat tersebut harus di tempat yang kering dan hindarilah tempat-tempat yang lembab atau basah. Gunakan kemasan plastik yang bisa dibuka maupun ditutup agar lebih aman dan kedap udara dan mudah diambil.
Sediakan makanan yang telah anda buat secukupnya. Kemudian, encerkan dengan air hangat kira-kira suam-suam kuku. Buatlah makanan tersebut menjadi sedikit lebih encer apabila anak burung masih kecil. Seiring dengan perkembangan burung yang semakin besar dan semakin kuat, anda bisa mengurangi keenceran makanan yang anda berikan.

Demikianlah pembahasan mengenai makanan lovebird yang bagus dan paling favorit, semoga informasi kali ini menjadi tambahan ilmu buat sobat penghobi burung lovebird. Adapun artikel lain yng berkaitan yang telah kami buat sebelum ini adalah seputar