Jajanan Bahan Dasar Aci

Aci adalah bahasa Sunda untuk tepung tapioka atau tepung kanji. Kebanyakan kudapan dari aci berasal dari Jawa Barat, dan biasanya dinamai dengan singkatan yang berawal dengan “ci” dari kata “aci”. Jajanan seperti apa yang terbuat dari Aci yang ada didaerah kalian?