Cara Budidaya Ikan Rainbow Fish Irian

Screenshot_54
Bagaimana Cara Budidaya Ikan Rainbow Fish Irian?

Daerah Penyebaran
Pertama kali jenis ikan rainbow yang diketemukan adalah jenis ikan rainbow Merah, yaitu oleh Weber 1908, yang tepatnya pada daerah Danau Sentai serta terdapat di daerah pulau pulau lain dan negara tetannga, Papua Nugini. Jenis jenis ikan rainbow fish atau ikan pelangi ini ternyata sudah mempunyai banyak kelompok juga, diantaranya yaitu: rainbow bosemani, merah atau glossolepis incises; rainbow neon, frukata, threadfish dan rainblow celebes.

Harga Ikan rainbow Boesemani inilah yang banyak sekali para konsumen atau pecinta ikan hias mencarinya, pasalnya hanya untuk menjadikan bahan tanya menanya saja. Harga ikan rainbow boesemani sendiri masih bisa dijangkau oleh semua kalangan.