Resep Pepes Ayam Terenak


Pepes ayam ini tentu sudah tidak asing lagi bagi anda, makanan ini berasal dari daerah sunda. Ayam yang dibungkus rapi menggunakan bumbu-bumbu pepes yang khas ini. makanan ini juga mudah sekali dibuat sehingga saat ini banyak juga warung makan yang menjual makanan ini. bisnis ini sangat mudah dijalankan karena memang pepes ayam ini sangat banyak disukai karena memiliki rasa yang nikmat dengan bahan yang meresap kedalam daging ayam ini.
Jadi bagi anda yang ingin mencoba menjalankan bisnis namun masih bingung ingin menjual makanan apa? Maka tidak ada salahnya apabila anda mencoba menjalankan bisnis pepes ayam ini. karena makanan ini sangat sehat dimakan, apalagi bahan baku yang digunakan tidak lain ialah daging ayam ini sudah sangat jelas sebab daging ayam ini sangat kaya akan protein yang tinggi. Nah untuk anda yang ingin menjalankan bisnis pepes ayam ini tidak usah bingung dalam mencari bahan baku (daging ayam) karena di jember sudah terdapat karkas ayam beku Jember dan juga tidak usah diragukan lagi masalah harga karena juga menjual karkas ayam murah Jember lho. Nah yuk buruan kembangkan bisnis anda ini, masih mau nunggu apa lagi!
Jadi bagi anda yang bingung memilih menu apa saja yang diperlu disajikan pada warung makan anda ini. sekarang tidak perlu bingung lagi yuk coba buatlah menu yang dibuat dari bahan yang mudah didapatkan serta banyak disukai salah satunya ialah pepes ayam ini. cara membuat pepes ayam ini tidaklah sulit, sebagai percobaan anda bisa mencoba membuatnya dirumah. Langsung saja berikut ini akan kami hadirkan resep untuk pepes ayam yang dapat anda coba membuatnya dirumah sebagai berikut:
Resep pepes ayam

Bahan:

  1. 4 sdm minyak sayur
  2. 1 liter air untuk merebus
  3. ¾ kg ayam, lalu potong sesuai selera
  4. 1 kiat daun kemangi
  5. Daun pisang sebagai pembungkus

Bumbu pepes

  1. 10 kemiri
  2. 2 ruas jari kunyit
  3. 5 siung bawang putih
  4. ½ sdm pala bubuk
  5. Garam serta penyedap rasa
  6. 2 sdm ketumbar
    Bumbu iris
  7. 2 cabai merah
  8. 2 batang serai
  9. 1 batang daun bawang
  10. 3 siung bawang merah

Cara membuat pepes ayam

  1. Yang harus dilakukan pertama yaitu mencampurkan ayam dengan bahan bumbu yang telah dihaluskan serta 2 sdm minyak sayur, lalu aduk sampai merata.
  2. Setelah itu masukkan bumbu-bumbu yang diiris dan daun kemangi serta pastikan semua bahan ini telah tercampur edngan rata. Kemudian bungkus dengan rapi olahan ini menggunakan daun pisang.
  3. Siapkan wajan yang telah berisi air kemudian didihkan, masukkan olahan ayam yang sudah dibungkus didalamnya. Tutuplah wajan serta masak sampai air rebusan pada wajan ini menyusut dan tinggal sedikit.
  4. Apabila rebusan air ini telah menyusut maka kemudian beri 2 sdm sayur serta masak sampai air rebusan ini habis dan daun pisang ini tidak lengket pada wajan.
  5. Pepes ayam siap untuk disajikan.

Resep pepes ayam diatas bisa disajikan menjadi 10 porsi dengan masing-masing bungkusnya berukur sedang. Apabila anda membuat membuat ukuran bungkusan pepes ini lebih besar maka jumlah pepes ayam yang dihasilkan menjadi sedikit. Hal ini tergantung dari besar atau kecilnya pembungkusnya yang akan anda buat.

Pepes ayam yang anda buat saat ini sangat nikmat apabila disajikan pada keadaan hangat pada saat masakan baru saja matang. Tentunya para pelanggan anda nantinya akan sangat meyukai sajian pepes ayam yang masih hangat dan enak ini.

Minat? Yuk langsung hubungi 0856-0700-2461 (Rozi) terima kasih.

1 Like