Bagaimana sastra Bali Berbahasa Jawa Kuno?


Bagaimana sastra Bali Berbahasa Jawa Kuno?

Sastra Bali juga meliputi karya-karya sastra yang berbahasa Jawa Kuno. Tinjauan ii didasarkan atas penggunaan karya-karya sastra Jawa Kuno dalam aspek-aspek kehidupan masyarakat Bali. Bahkan sudah menjadi hak milik masyarakat Bali karena adanya kedekatan maupun keakraban terhadap karya sastra tersebut.