Bagaimana Pengaruh dari Tradisi Hikmat terhadap Sastra Apokaliptik?

image

Sastra apokaliptik adalah jenis tulisan mengenai penyataan Ilahi yang berasal dari masyarakat Yahudi kurang lebih antara tahun 250 SM dan 100 M yang kemudian diambil alih dan diteruskan oleh Gereja Kristen. Sastra Apokaliptik sendiri muncul setelah kemerosotan peran kenabian di Israel dan tekanan dari situasi politik yang dialami bangsa Yahudi pada periode Helenistis.

Salah satu teori yang mempengaruhi Sastra apokaliptik adalah Tradisi Hikmat. Bagaimana Tradisi hikmat mempengaruhi Sastra Apokaliptik?