Bagaimana karakteristik pakaian adat China?

Sumber: Hebat ! Pakaian Tradisional Atlet Indonesia di Olimpiade Jadi Trending Topik Twitter - Tribunnewsbogor.com

Pada pembahasan kali ini kalian akan mengetahui kekhasan pakaian adat dari masing-masing daerah di luar negeri dilengkapi dengan gambar, nama serta penjelasannya, sehingga kalian dapat mengetahui dengan jelas keanekaragaman pakaian adat daerah di luar negeri. Bagaimana karakteristik pakaian adat China?

“Cheongsam” atau dikenal juga dengan nama “Qipao” baju dengan potongan panjang dengan leher tinggi, berlengan pendek, kancing shanghai di kiri atau kanan bawah pundak. Cheongsam popular digunakan sejak zaman dinasti Qing, hanya saja “Qipao” zaman itu tidak menonjolkan pada bentuk tubuh dan dipakai berlapis-lapis. Model pakaian cheongsam yang kita kenal sekarang ini masuk dari Shanghai ke Hongkong dan dikenal luas sampai ke mancanegara, sangat praktis dipakai dan menonjolkan keindahan bentuk tubuh wanita.