Bagaimana Ciri-ciri aliran simbolisme?

Salah satu aliran seni yang bisa dan menarik untuk dipelajari adalah aliran simbolisme. Pelukis simbolis percaya bahwa seni adalah refleksi sebuah emosi atau ide, bila dibandingkan dengan menyuguhkan dunia alami secara objektif. Menurut anda bagaimana ciri-ciri dari aliran seni ini?

Ciri Aliran Simbolisme :

  1. Seniman menolak dunia kasat mata
  2. Mulai mencari alam dongeng/imajinasi
  3. Menolak realisme
  4. Subjek eksotis, misterius,fantastik, seperti mimpi
  5. Seni untuk seni

Karya-karya simbiolisme pada umumnya menggambarkan pergolakan batin yang menampilkan berbagai perasaan, seperti kegelisahan, pesimisme, kemurungan, dan sejenisnya yang diwujudkan dalam bentuk-bentuk personifikasi.