Bagaimana cara menjaga kualitas air kolam untuk budidaya Ikan Nila ?

image

Kualitas air sangat berpengaruh terhadap pertumbuhan ikan nila, indikasi kolam yang sehat adalah kolam yang kondisiairnya selalu baik dan sehat. Penting untuk menjaga kualitas air kolam untuk kelangsungkan hidup dari ikan nila itu sendiri.

Persyaratan kualitas air untuk pembesaran ikan nila adalah pH air antara 6,5 – 8,6, suhu air berkisar antara 25 – 30 derajat celcius. Oksigen terlarut lebih dari 5 mg/l,kadar garam air 0 – 28 ppt, dan Ammoniak (NH3) kurang dari 0,02 ppm.

Bagaimana cara menjaga kualitas air kolam untuk budidaya Ikan Nila ?