Bagaimana cara mengatasi gigi geraham tumbuh pada orang dewasa?

igi geraham merupakan salah satu jenis gigi yang bisa tumbuh di usia remaja hingga dewasa muda. Inilah yang sering disebut sebagai gigi geraham bungsu atau gigi bungsu, yaitu karena tumbuhnya paling akhir. Gigi geraham bungsu itu sendiri biasanya tumbuh pada usia sekitar 18 hingga 25 tahun. Namun setiap orang memiliki fase yang berbeda. Bisa saja bahkan Gigi Bungsu baru tumbuh pada orang yang sudah berusia 30 tahun. Banyak yang mengatakan bahwa efek gigi geraham tumbuh sangat banyak dan perlu diwaspadai.
dentist

Beberapa efek samping di atas memang akan mengurangi kenyamanan saat beraktivitas setiap harinya. Berikut beberapa hal yang bisa dilakukan untuk mengatasi gejala-gejala yang muncul.

Memijat gusi dengan jari, atau menggunakan es untuk mengurangi rasa nyeri
Jika pembengkakan terjadi dan mengganggu, mengonsumsi obat pereda nyeri atau obat antibengkak bisa dilakukan
Menggunakan obat kumur antiseptik atau berkumur dengan air garam untuk mencegah perkembangbiakan bakteri yang menambah risiko infeksi
Amati gejala yang ada. Jika muncul gejala rasa sakit hebat, dan dugaan kuat gigi geraham tumbuh tidak normal, segera periksakan ke dokter untuk mengatasi masalah tersebut.

sumber: https://halogigi.com/