Bagaimana cara meloloh anakan Murai Batu Umur 15-39 hari yang benar ?

murai batu aceh atau lahat

Bagaimana cara meloloh anakan Murai Batu Umur 15-39 hari yang benar ?

Cara meloloh anakan Murai Batu Umur 15-39 hari yang benar antara lain :

  1. Anda harus memberikan Makanan utama untuk anakan Murai Batu usia 15-39 dengan pakan Voer dan kroto.

  2. Jika pada usia 8-14 hari perbandingan Voer dan kroto adalah 30% : 70 %, maka untuk usia 15 hari Anda bisa memberikan perbandingan Voer dan kroto degan perbandingan 50% : 50%.

  3. Agar mudah dikonsumsi anakan Murai, Anda harus menghaluskan Voer dengan sampai halus. Setelah itu diseduh air hangat dan dicampur dengan kroto.

  4. Untuk waktu pelolohan, Anda bisa melakukannya aoda rentang waktu antara jam 6 pagi sampai jam 6 sore.

  5. Saat usia 20 hari anakan burunng sudah makan sendiri. Selainn itu anakan juga bisa makan Voer kering.

  6. Saat usia 25 hari, anakan sudah bisa diberikan EF lain seperti jangkrik, ulat kandang, dan sebagainya.

  7. Saat Anda melolohkan jangkrik pada anakan Murai Batu usia 15-39 hari, sebaiknya jangan gunakan lidi. karena jika Anda menggunakan lidi saat memberi makan anakan, maka akan membuat anakan tersebut menjadi manja.

  8. Saat anakan sudah berumur 30 hari, maka anakan tersebut bisa melakukan mandi sendiri. Selain itu, Anda juga harus memisahkan anakan tersebut pada kandang khusus untuk menjaga karakter fhigther yang Ia miliki.