Bagaimana Artis Ini Pakai Ciput Rajut yang Lagi Trend ?


sumber: http://riyanafashion99.blogspot.co.id/2017/01/trend-model-gaya-fashion-airport-korea.

Perkembangan Fashion di dunia terus berlanjut dan tentu saja, perkembangan fashion yang akan saya sorot ini berkiblat pada fashion perempuan yang selalu berubah ubah dan dinamis. Karena perkembangan fashion laki-laki memiliki estetika serumpun dan jarang berubah selama puluhan dekade. Bagaimana Artis Ini Pakai Ciput Rajut yang Lagi Trend ?

Dengan memakai atasan, bawahan dan kerudung yang pas akan bikin penampilan kamu terlihat maksimal di berbagai kesempatan. Akan tetapi, ada baiknya saat mengenakan hijab kamu juga harus memakai inner atau ciput untuk memberikan tampilan kerudung yang rapi. Namun, masih yang tidak memilih memakai ciput.

Alasan utamanya saat memakai ciput suka bikin pusing kepala, padahal itu tergantung dari inner yang kamu pakai. Karena banyak pilihan ciput yang bisa kamu kenakan pada kerudung kamu.

Beberapa selebriti cantik yang memakai hijab pun, lebih memilih memakai ciput. Dan kini lagi trend di kalangan hijabers, ciput rajut yang akan membuat kamu merasa nyaman, karena nggak bikin pusing kepala.

Ciput rajut sendiri bahannya sangat menyesuaikan bentuk kepala kamu dan saat memakainya kamu akan merasa nyaman selama seharian beraktivitas. Nah, berikut ini beberapa artis yang memakai ciput rajut yang di mix dengan kerudung yang bikin menarik. Penasaran? Intip yuk.
https://cdn0-a.production.images.static6.com/JH2PGrekGYccLCe41u0Dg79gxa8=/0x194:1280x1900/600x800/filters:quality(75):strip_icc():format(jpeg):watermark(liputan6-media-production/assets/images/watermarks/bintang/watermark-color-big-portrait.png,0,-0,0)/liputan6-media-production/medias/1735684/original/6190b09851fb329f3c74c84942bb328e248_IMG_3103-01.jpeg