Apakah yang dimaksud dengan mahasiswa pecinta alam?

Pecinta Alam merupakan suatu kegiatan yang positif dan memiliki arti serta peran yang sangat bermanfaat bagi pengembangan pribadi, orang lain dan masyarakat lalu apakah sebenarnya mahasiswa pecinta alam itu sendiri?

MAPALA )

MAPALA atau yang sering disebut dengan Mahasiswa Pecinta Alam. Mahasiswa Pecinta Alam identik dengan mahasiswa yang melakukan kegiatan pendakian gunung, susur pantai, arung jeram dan kegiatan alam lainnya.