Apa yang seharusnya pemerintah lakukan ketika hutan terancam gundul?

Hutan yang gundul memiliki dampak buruk terhadap lingkungan. Selain merusakan ekosistem lingkungan, hutan yang gundul akan menimbulkan bencana alam seperti banjir bandang. Apa yang seharusnya pemerintah lakukan ketika hutan terancam gundul?

  1. mengatur dan mengembangkan kebijaksanaan dalam rangka pengelolaan lingkungan hidup
    mengatur penyediaan, peruntukan, penggunaan, pengelolaan lingkungan hidup dan pememfaatan kembali sumber daya alam, termasuk sumber genetika.
  2. mengatur perbuatan hukum dan hubungan hukum antara orang lain dan/atau subyek hukum lainya serta pembuatan hukum terhadap sumber daya alam dan sumber daya buatan, termasuk sumber daya genetika
  3. mengendalikan kegiatan yang mempunyai dampak social
  4. mengembangkan pendanaan bagi upaya pelestarian fungsi lingkungan hidup sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku