Apa yang harus diperhatikan sebelum menerima risiko?

risiko

Risk acceptance atau menerima risiko adalah salah satu bentuk respon terhadap risiko. Apa saja syarat risiko itu bisa diterima dan apa yang harus diperhatikan sebelum memilih menerima risiko tersebut?

Banyak faktor yang harus diperhatikan dalam mempertimbangkan apakah suatu risiko itu perlu diterima atau tidak. Beberapa faktor utamanya adalah:

  • Keuntungan yang didapat dalam menerima risiko tersebut
  • Tingkat kontrol terhadap risiko (kita sebagai pengemudi vs sebagai penumpang)
  • Penghindaran risiko, satu risiko besar lebih buruk daripada banyak risiko kecil
  • Waktu sampai efek dari risiko terjadi
  • Waktu sejak risiko “disadari” (waktu sejak kejadian terjadi)

Sumber