Apa yang Dimaksud dengan Wildcat Strike?

Wildcat strike merupakan aksi mogok kerja lokal pekerja, seringkali terjadi tanpa pemberitahuan resmi dan tanpa dukungan serikat resmi pekerja. Apa penjelasan lebih lanjut mengenai wildcat strike?

Referensi

Kurian, T George. 2013. The AMA Dictionary of Business and Management. New York: AMACOM

1 Like