Apa yang dimaksud dengan tingkat pengangguran alami atau natural rate of unemployment?

Natural Rate of Unemployment atau tingkat pengangguran alamiah adalah tingkat pengangguran yang bisa dicapai saat pasar tenaga kerja berada dalam ekuilibrium, yaitu saat setiap orang yang menginginkan pekerjaan memilikinya.

REFERENSI

Black, John. (1997). Dictionary of Economics-Oxford University Press. New York: Oxford University Press