Apa yang dimaksud dengan Teori Cardinal Utility?

download
Teori tentang tingkah laku konsumen ini dijelaskan dengan teori utility/kegunaan yang menyebabkan seseorang mau membeli barang.

Cardinal Utility adalah pendekatan mengenai tingkat kepuasaan konsumen yang dapat diukur dengan angka 1,2,3,4 dan seterusnya. Teori ini digunakan oleh aliran klasik dan disebut dengan teori klasik.

Referensi

Dominick Salvatore, Ph.D, Micro Ekonomic Theory. Schaum’s outline Series, Theory and Problems Mc. Graw Hill Book Company 1974.