Apa yang dimaksud dengan kalsifikasi atau pengapuran pada tanah?

Sebuah istilah umum untuk proses atau proses-proses pembentukan tanah yang mendapatkan kalsium atau zat kapur secukupnya, untuk menjenuhkan sekali koloida-koloida tanah dengan kalsium (yang bersifat dapat dipertukarkan) dan dengan demikian membuat koloida-koloida tanah itu tak dapat bergerak (immobile) dan menjadi hampir netral dalam bereaksi.

Referensi

Liern J.S, Lu kiswara, Suryadi dan Syamsudin Adang Rifai. 1981. Kamus Istilah Pertanian. Pusat Pembinaan dan Penqembangan Bahasa Departemen Pendidikan dan Kebudayaan : Jakarta