Apa yang dimaksud dengan Historisisme?

Historisisme

Historisisme (Historicism) adalah sebuah tesis yang menyatakan bahwa makna peristiwa terikat erat dengan waktu kemunculannya. Misalnya, tidak mungkin ada orang suci Kristen di Yunani kuno. Bentuk radikal dari historisisme mengklaim bahwa kebenaran itu sendiri relatif terhadap periode waktu, misalnya, perbudakan secara moral sah di Roma kuno.

Sumber
  • Taliaferro, Charles. & Marty, Elsa J. (2010). A Dictionary of Philosophy of Religion. The Continuum International Publishing Group